Jaga BIPA
Jaringan Lembaga Penyelenggara
Program BIPA

Peta Lembaga BIPA

UPT Kerjasama Internasional, Universitas Islam Sultan Agung 
UPT Kerjasama Internasional, Universitas Islam Sultan Agung 
1/ 1

Jalan Raya Kaligawe Km.4 Semarang 50112
Telp: 082225564243, +62 24 6583584 ext 207
Pos-el: kerjasama@unissula.ac.id
Laman: international.unissula.ac.id/darmasiswa-scholarship-2017-2018

Program BIPA berada di bawah UPT Kerjasama Internasional Universitas Islam Sultan Agung. Struktur organisasi Darmasiswa Unissula terdiri atas Penanggung Jawab, Penasehat, Ketua Pengarah, Ketua Pelaksana, Wakil Ketua, Sekretaris, Bendahara, Koordinator Program Akademik, Koordinator Kegiatan NonAkademik, Koordinator Promosi dan Publikasi, dan Koordinator Perlengkapan. Peserta program BIPA Darmasiswa untuk tahun 2018 sejumlah 5 mahasiswa. Pengajar BIPA berasal dari Dosen prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia dan Dosen prodi Pendidikan Bahasa Inggris dan Sastra Inggris yang tergabung dalam koordinator akademik. Dosen tersebut lulusan S-2 dan ada yang sedang studi lanjut S-3 serta telah mengikuti pelatihan pengajaran BIPA dan telah memiliki sertifikat UKBI. Untuk peserta BIPA Darmasiswa, akan tinggal di asrama Unissula dan mendapatkan beberapa fasilitas yang tersedia di kampus Unissula.

Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi

Kawasan Indonesia Peace and Security Center (IPSC)
Jalan Anyar Km. 4, Sukahati, Citeureup, Kabupaten Bogor, Jawa Barat
(021) 29099245